Ciyonk - Dengan adanya blog atau website ditambah dengan beberapa bahasa pemrograman semakin menumbuhkan kreatifitas seseorang. Membuat hal baru atau memodifikasi yang sudah ada bisa dilakukan oleh siapa saja selama tidak melanggar aturan seperti hak cipta.
Baca juga: Cara Menyembunyikan Widget di Halaman Utama
Teks berjalan dibuat dengan menggunakan elemen <marquee> yang berguna untuk mengidentifikasi teks yang dapat berjalan pada sebuah halaman website baik secara horizontal maupun vertikal. CSS atau JavaScript bisa digunakan untuk menambahkan efek supaya lebih menarik.
Baca juga: Cara Menyembunyikan Widget di Halaman Utama
Teks berjalan dibuat dengan menggunakan elemen <marquee> yang berguna untuk mengidentifikasi teks yang dapat berjalan pada sebuah halaman website baik secara horizontal maupun vertikal. CSS atau JavaScript bisa digunakan untuk menambahkan efek supaya lebih menarik.
Membuat Teks Berjalan Pada Bagian Browser
1. Masuk ke Dasbor Blogger.
2. Pilih Template > Edit HTML.
3. Cari kode <head> atau </head> (gunakan Ctrl+F untuk memudahkan).
4. Copy-paste kode berikut dibawah kode <head> atau sebelum kode </head>
<script type='text/javascript'>//<![CDATA[msg = "Tulisan 1 di sini ";msg = "Tulisan 2 di sini " + msg;pos = 0;function scrollMSG() {document.title = msg.substring(pos, msg.length) + msg.substring(0, pos); pos++;if (pos > msg.length) pos = 0window.setTimeout("scrollMSG()",300);}scrollMSG();//]]></script>
Silahkan ganti tulisan Tulisan 1 di sini dan Tulisan 2 di sini sesuai keinginan Anda.
5. Simpan Template dan lihat hasilnya.
Membuat Teks Berjalan Pada Postingan dan Sidebar Blog
Selanjutnya ialah menambahkan tulisan berjalan pada postingan blog maupun di bagian sidebar, Pilih salah satu pernyataan berikut, Anda juga dapat memodifikasi dengan menambahkan kode HTML lainnya, CSS, atau JavaScript.
Bergerak dari kanan ke kiri
<marquee> Bergerak dari kanan ke kiri</marquee>
Bergerak dari kiri ke kanan
<marquee direction='right'>Bergerak dari kiri ke kanan</marquee>
Bergerak bolak-balik
<marquee direction='left' behavior='alternate'>Tulisan berjalan bolak-balik</marquee>
Bergerak dilengkapi gambar
Untuk menambahkan ke dalam postingan, Anda harus berpindah dari mode Compose ke mode HTML, kemudian letakkan kode pada area yang diinginkan.
<marquee behavior="scroll" direction="left"><img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjMl96Eary63wNzOlsZepRXRY0klShvN3yQQ73aYnJnwVzTItSAJKwcaWM7GxtWBEh_I-BHaSacCocYEtJ_LZ8dGCCPf0kmxiKU3pgKPMaOwEMjAn292CeJ6Gg_CNl8nGFzFVGRJrfCmx0/s1600/senyum.png" width="100" height="100" alt="senyum"></marquee>
Untuk menambahkan ke dalam postingan, Anda harus berpindah dari mode Compose ke mode HTML, kemudian letakkan kode pada area yang diinginkan.
Untuk menambahkan ke bagian sidebar blog, dari Dasbor Blogger pilih Tata Letak > Tambahkan HTML/JavaScript > masukkan kode > lalu Simpan.
Itulah cara memasang tulisan berjalan atau marquee di blog. Jika ingin berkreasi, Anda juga bisa menambahkan background, mengganti warna huruf, ganti ukuran huruf, dan lainnya.
Itulah cara memasang tulisan berjalan atau marquee di blog. Jika ingin berkreasi, Anda juga bisa menambahkan background, mengganti warna huruf, ganti ukuran huruf, dan lainnya.